Alih Kode sebagai Penguat Komedi dalam Dialog Antartokoh pada Struktur Naratif Film Srimulat: Hil yang Mustahal
DOI:
https://doi.org/10.37802/candrarupa.v3i2.788Keywords:
Alih Kode Dialog, Film Srimulat: Hil Yang Mustahal, Komedi, Struktur NaratifAbstract
Abstrak: Film Srimulat: Hil Yang Mustahal merupakan film komedi biopik yang menceritakan tentang perjalanan anggota grup lawak srimulat yang memulai karirnya di Ibu Kota. Film ini berkisah tokoh Gepeng yang menjadi anggota baru grup Srimulat yang sedang jatuh hati dengan anak pemilik kontrakan yang bernama Royani. Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan penggunaan alih kode dalam dialog yang diucapkan para tokoh sebagai pembentuk komedi dalam sebuah film. Penggunaan dialog film ini menggunakan 3 bahasa yaitu bahasa Jawa, Indonesia, dan Betawi sehingga terjadilah sebuah peralihan bahasa atau dikenal sebagai alih kode. Penggunaan alih kode pada penelitian ini diterapkan sebagai elemen pembentuk komedi yang memicu tawa dan kelucuan kepada penonton. Alih kode yang diteliti menggunakan pikiran dari Ronald Wardhaugh dimana alih kode terjadi karena 2 hal: Situasi dan metaphoris. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif. Untuk pengumpulan data, peneliti menggunakan data dari original film yang diakses melalui Amazon Prime Video Mobile. Setelah data terkumpul peneliti menonton film dan mencatat scene dan time code di setiap dialog yang mengandung alih kode, konsep film komedi, dan menggunakan pendekatan struktur naratif film. Hasil penelian ini bahwa alih kode bisa digunakan untuk menciptakan sebuah komedi film. Selain itu, pentingnya penellitian ini adalah alih kode bisa dijadikan sebagai elemen dari pembentukan sebuah film.
References
H. Pratista, Memahami Film. Yogyakarta: Montase Press, 2017.
G. P. P. A. Yasa, “Analisis Unsur Naratif sebagai Pembentuk Film Animasi Bul,” Jurnal SASAK : Desain Visual dan Komunikasi, vol. 3, no. 2, 2022, doi: 10.30812/sasak.v3i2.1594.
L. D. Kinanthy and I. T. Puspita, “Sinopsis, Daftar Pemain, dan Jadwal Tayang Srimulat: Hil yang Mustahal,” https://www.kompas.com/hype/read/2023/03/30/133000966/sinopsis-daftar-pemain-dan-jadwal-tayang-srimulat--hil-yang-mustahal?page=all.
M. Sulthan, A. Muzakky, S. Mahardika Munggaran, M. G. Rabbani, and A. R. Syaifullah, “Analisis Semiotika Ferdinand de Saussure pada Film ‘Srimulat: Hil Yang Mustahil-Babak Pertama,’” IDEOMATIK, vol. 6, no. 2, pp. 145–156, Dec. 2023.
K. Anindita, “An Analysis Of Code-Switching In The Movie ‘Luca,’” ELTR Journal, vol. 7, no. 1, 2022, doi: 10.37147/eltr.v7i1.164.
D. M. Arrizki, Y. Mutiarsih, and I. Sopiawati, “ An Analysis of Code Switching and Code Mixing in The Film ‘ Tokyo Fiancée ’ by Stefan Liberski ,” 2020. doi: 10.2991/assehr.k.201215.029.
B. Dira and P. D. I. B. Lazar, “The Study of Code-Switching In Twivortiare Movie,” ELTR Journal, vol. 3, no. 2, 2019, doi: 10.37147/eltr.v3i2.75.
K. D. D. Hendryani, A. A. G. Y. Paramartha, and P. A. K. Juniarta, “An Analysis of Code Switching In Indonesian Movie ‘Bridezilla,’” International Journal of Language and Literature, vol. 5, no. 2, 2021, doi: 10.23887/ijll.v5i2.31762.
P. R. Natalia, “An Analysis of Code-Switching in ‘Ali & Ratu Ratu Queens’ Movie,” Linguistics Initiative, vol. 2, no. 1, 2022, doi: 10.53696/27753719.2126.
E. Kartikasari, “Pemakaian kode tutur bahasa Jawa oleh pedagang di pasar,” Diglosia: Jurnal Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya, vol. 6, no. 3, 2023, doi: 10.30872/diglosia.v6i3.712.
Santo, “Mengenal 3 Tingkatan Bahasa Jawa dan Contohnya: Ngoko-Krama,” https://www.detik.com/jateng/budaya/d-6597458/mengenal-3-tingkatan-bahasa-jawa-dan-contohnya-ngoko-krama.
D. C. Kurniawati, “Dikenal Kasar, Ini Faktor yang Mempengaruhi Logat Bahasa Jawa Timur,” https://www.goodnewsfromindonesia.id/2023/03/05/faktor-yang-memengaruhi-logat-bahasa-jawa-timur.
M. B. Putri, “Penerimaan Mahasiswa Isi Surakarta Terhadap Penggunaan Dialog Bahasa Malangan dalam Film Yowis Ben.” Accessed: Oct. 26, 2024. [Online]. Available: http://repository.isi-ska.ac.id/3454/1/Maharani%20Buana%20P.pdf
Sugiyono, “Metode Penelitian Kualitatif (Untuk penelitian yang bersifat: eksploratif, enterpretif, interaktif dan konstruktif),” Metode Penelitian Kualitatif, 2023.
M. Rijal Fadli, “Memahami desain metode penelitian kualitatif,” vol. 21, no. 1, pp. 33–54, 2021, doi: 10.21831/hum.v21i1.
Downloads
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 CandraRupa : Journal of Art, Design, and Media
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.